Tempe Pete Pedas Manis

Resep Tempe Pete Pedas Manis

Siti Fajar Wulandari

Siti Fajar Wulandari

5.0

(1 Rating)

Punya stok tempe dan pete dikulkas, alhasil kepikiran buat masakan yang simpel tapi bikin nafsu makan bertambah. Akhirnya aku buat tempe pete pedas maLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 papan pete, kupas kulitnya.

1 papan tempe

1 ruas lengkuas

1 batang serai

3 lembar daun salam

1 sdt gula

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu sapi

1/2 sdt lada bubuk

5 sdm kecap Bango

1 sdt kecap asin

200 ml air

2 sdm minyak goreng

Bahan Iris :

5 bawang merah

3 bawang putih

19 cabe rawit merah (sesuai selera)

Alat & Perlengkapan

Wajan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong tempe, lalu sisihkan.

Langkah 1

Potong-potong tempe, lalu sisihkan.

Siapkan wajan, beri minyak goreng lalu tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum dan kecoklatan.

Langkah 2

Siapkan wajan, beri minyak goreng lalu tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum dan kecoklatan.

Tambahkan irisan cabe, lengkuas, daun salam, serai.

Langkah 3

Tambahkan irisan cabe, lengkuas, daun salam, serai.

Masukkan pete, gula, lada, garam, dan kaldu.

Langkah 4

Masukkan pete, gula, lada, garam, dan kaldu.

Masukkan tempe, kecap asin, kecap Bango, air, biarkan meresap, dan siap disajikan.

Langkah 5

Masukkan tempe, kecap asin, kecap Bango, air, biarkan meresap, dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement