Tumis Usus Kemangi

Resep Tumis Usus Kemangi

Annisaa T.K

Annisaa T.K

5.0

(1 Rating)

Jeroan ayam yang satu ini memang sering diolah menjadi aneka makanan, kali ini dibuat tumisan yang enak dengan aroma daun kemangi.

Bahan Utama

250 gr usus ayam

50 gr daun kemangi

2 lembar daun salam

1 batang serai geprek

3 ruas lengkuas geprek

1/4 sdt kunyit bubuk

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu

1/2 sdt garam

100 ml air

Minyak secukupnya

Bumbu Halus:

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

3 butir kemiri

2 ruas jahe

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bumbu halus dan bumbu aromatik.

Langkah 1

Siapkan bumbu halus dan bumbu aromatik.

Panaskan minyak dan tumis hingga harum, masukan kunyit bubuk, aduk hingga merata.

Langkah 2

Panaskan minyak dan tumis hingga harum, masukan kunyit bubuk, aduk hingga merata.

Masukan usus yang sudah dibersihkan dan dipotong-potong, aduk rata.

Langkah 3

Masukan usus yang sudah dibersihkan dan dipotong-potong, aduk rata.

Masukan air, dan sisa bumbu lainnya, masak hingga bumbu menyerap dan air menysut. Terakhir masukan daun kemangi.

Langkah 4

Masukan air, dan sisa bumbu lainnya, masak hingga bumbu menyerap dan air menysut. Terakhir masukan daun kemangi.

Masak hingga daun kemangi layu, siap disajikan.

Langkah 5

Masak hingga daun kemangi layu, siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement