Tumis Wortel Buncis

Resep Tumis Wortel Buncis

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(2 Rating)

Recook dari Amalia Wulandari, sayuran simple tanpa banyak bumbu. Enak dimakan dengan lauk apa saja. Tidak bikin enek karena tidak terlalu banyak cLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 buah Wortel, potong-potong

10 buah Buncis, iris serong

¼ sdt Merica Bubuk

1 sdt Kecap Asin

Kaldu bubuk secukupnya

3 siung Bawang Merah, iris

2 siung Bawang Putih, iris

5 sdm Air

Minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih dan potong sayuran, sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih dan potong sayuran, sisihkan.

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi.

Langkah 2

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi.

Kemudian masukkan wortel dan buncis, aduk rata.

Langkah 3

Kemudian masukkan wortel dan buncis, aduk rata.

Tambahkan air, aduk rata.

Langkah 4

Tambahkan air, aduk rata.

Bumbui dengan merica, kaldu bubuk, kecap asin, lalu cek rasanya.

Langkah 5

Bumbui dengan merica, kaldu bubuk, kecap asin, lalu cek rasanya.

Tumis hingga semua sayuran empuk dan layu, kemudian matikan api.
Lalu sajikan di atas piring saji.

Langkah 6

Tumis hingga semua sayuran empuk dan layu, kemudian matikan api. Lalu sajikan di atas piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Nadia Lilkhaira

Nadia Lilkhaira

Tumis Wortel Buncis

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

Assalamu'alaikum chef, izin setor resepnya ni chef, sayuran simp...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Tumis Wortel Buncis

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait