Tuna Crispy Asam Manis

Resep Tuna Crispy Asam Manis

Hayati MS

Hayati MS

5.0

(1 Rating)

Tuna yang gurih berbalut tepung, digoreng menjadi crispy di luar namun tetap lembut di dalam. Ditambah campuran berbagai saus asam manis menambah olahLihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gr ikan tuna fillet

2 butir telur

150 gr tepung terigu

30 gr tepung maizena

1/4 sdt lada bubuk

1 sdt garam

3/4 sdt penyedap rasa

500 ml minyak goreng

Bahan Saos

3 siung bawang putih

1 buah bawang bombai

5 sdm saus tomat

3 sdm saus sambal

1 sdt saus tiram

1 sdm gula pasir

100 mL air

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ikan tuna, lalu potong berbentuk dadu

Langkah 1

Cuci bersih ikan tuna, lalu potong berbentuk dadu

Campur telur dan lada bubuk, lalu kocok

Langkah 2

Campur telur dan lada bubuk, lalu kocok

Masukkan potongan ikan tuna ke dalam kocokan telur. Lalu balurkan telur ke seluruh permukaan ikan tuna

Langkah 3

Masukkan potongan ikan tuna ke dalam kocokan telur. Lalu balurkan telur ke seluruh permukaan ikan tuna

Tuang tepung terigu, tepung maizena, soda kue, garam, dan penyedap rasa ke dalam piring lalu aduk rata. Balurkan ikan tuna di atas tepung hingga semua permukaannya tertutupi

Langkah 4

Tuang tepung terigu, tepung maizena, soda kue, garam, dan penyedap rasa ke dalam piring lalu aduk rata. Balurkan ikan tuna di atas tepung hingga semua permukaannya tertutupi

Panaskan minyak, lalu goreng ikan tuna dengan api sedang, lalu sisihkan

Langkah 5

Panaskan minyak, lalu goreng ikan tuna dengan api sedang, lalu sisihkan

Tumis bawang putih cincang dan bawang bombai hingga harum

Langkah 6

Tumis bawang putih cincang dan bawang bombai hingga harum

Tambahkan saus tomat, saus sambal, saus tiram, gula pasir, dan air. Masak hingga mendidih

Langkah 7

Tambahkan saus tomat, saus sambal, saus tiram, gula pasir, dan air. Masak hingga mendidih

Masukkan ikan tuna yang telah digoreng, lalu aduk rata

Langkah 8

Masukkan ikan tuna yang telah digoreng, lalu aduk rata

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement