Ubi Cheese Cake Snack MPASI

Resep Ubi Cheese Cake Snack MPASI

Gliantika

Gliantika

5.0

(3 Rating)

Bikin cemilan buat bayi. Semoga dapat menambah berat badannya, karena ini snack tinggi kalori. Bisa dimulai dari 8 bulan yaa.

Bahan Utama

1 buah Ubi, potong-potong

3 sdm Bubur Bayi Instan

1 butir Telur

1 sdm Susu Kental Manis

1 sdm Unsalted Butter

Keju secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Potato Masher

Mangkuk Aluminium Foil

Garpu

Aluminium Foil

Parutan Keju

Advertisement

Cara Membuat

Kukus ubi selama 10 menit.

Langkah 1

Kukus ubi selama 10 menit.

Lumatkan ubi dengan garpu.

Langkah 2

Lumatkan ubi dengan garpu.

Tambahkan bubur bayi instan, telur, susu kental manis dan unsalted butter, aduk hingga rata.

Langkah 3

Tambahkan bubur bayi instan, telur, susu kental manis dan unsalted butter, aduk hingga rata.

Tuangkan adonan ubi ke dalam 1/4 cup aluminium foil. 
Tambahkan parutan keju di atasnya. 
Lalu letakkan kembali adonan ubi dan tambahkan potongan keju di atasnya.

Langkah 4

Tuangkan adonan ubi ke dalam 1/4 cup aluminium foil. Tambahkan parutan keju di atasnya. Lalu letakkan kembali adonan ubi dan tambahkan potongan keju di atasnya.

Kukus selama 15 menit, lalu angkat dan siap dihidangkan.

Langkah 5

Kukus selama 15 menit, lalu angkat dan siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Lia_Ariani

Lia_Ariani

Ubi Cheese Cake Snack MPASI

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

#RecookYummy Makasih yaa... cocok buat snack si kecil

Sumber Resep

Ubi Cheese Cake Snack MPASI

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement