Ubi Goreng Wijen

Resep Ubi Goreng Wijen

Iddiyah_gema

Iddiyah_gema

5.0

(1 Rating)

Enak disajikan selagi panas.

Bahan Utama

200 gram ubi jalar

7 sdm tepung beras

5 sdm gula pasir

Vanili bubuk secukupnya

100 gram wijen

Bahan pencelup

2 sdm tepung beras

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong ubi lalu cuci dengan air bersih.

Langkah 1

Potong-potong ubi lalu cuci dengan air bersih.

Rebus ubi sampai matang dan empuk, lalu tiriskan.

Langkah 2

Rebus ubi sampai matang dan empuk, lalu tiriskan.

Hancurkan ubi menggunakam garpu.

Langkah 3

Hancurkan ubi menggunakam garpu.

Tambahkan tepung terigu, gula pasir dan vanili, aduk sampai tercampur rata lalu buat adonan bentuk lonjong.

Langkah 4

Tambahkan tepung terigu, gula pasir dan vanili, aduk sampai tercampur rata lalu buat adonan bentuk lonjong.

Masukkan ke tepung pencelup.

Langkah 5

Masukkan ke tepung pencelup.

Gulingkan ke wijen.

Langkah 6

Gulingkan ke wijen.

Goreng sampai kuning keemasan.

Langkah 7

Goreng sampai kuning keemasan.

Siap disajikan.

Langkah 8

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement