Udang Tepung

Resep Udang Tepung

Tri Lestari Handayani

Tri Lestari Handayani

5.0

(2 Rating)

Kesukaan anak anakku. Cobain yuk, Sobat Yummy!

Bahan Utama

150 gr udang

150 gr tepung terigu

2 siung bawang putih kating, haluskan

1 ujung sdm lada

1/2 sachet kaldu sapi, tambahkan lagi bila suka asin

1/2 sdt bubuk ketumbar

Air putih secukupnya

Minyak untuk menggoreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih udang tiriskan.

Langkah 1

Cuci bersih udang tiriskan.

Masukkan terigu, kaldu, ketumbar, bawang putih kating, garam, dan aduk dengan air perlahan lahan sampai rata.

Langkah 2

Masukkan terigu, kaldu, ketumbar, bawang putih kating, garam, dan aduk dengan air perlahan lahan sampai rata.

Masukkan udang ke dalam adonan tepung satu persatu.

Langkah 3

Masukkan udang ke dalam adonan tepung satu persatu.

Panaskan minyak dan masukkan udang yang sudah di baluri adonan tepung.

Langkah 4

Panaskan minyak dan masukkan udang yang sudah di baluri adonan tepung.

Goreng dan balik balik udang sampai berwarna agak kecoklatan angkat dan tiriskan, taruh di wadah dan sajikan untuk keluarga tercinta.

Langkah 5

Goreng dan balik balik udang sampai berwarna agak kecoklatan angkat dan tiriskan, taruh di wadah dan sajikan untuk keluarga tercinta.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement