Urab Bayam Terong Hijau #JagoMasakMinggu9Periode2

Resep Urab Bayam Terong Hijau #JagoMasakMinggu9Periode2

Siswinarti

Siswinarti

5.0

(3 Rating)

Urab yang rasanya luar biasa, pedes gurih.

Bahan Utama

1 ikat bayam yang berbunga

13 buah terong hijau, perbuah belah jadi 4 potong

1/2 butir kelapa parut

7 cabe rawit merah, iris

3 siung bawang merah, iris

3 siung bawang putih, iris

1 sdt kaldu bubuk

1 sdt gula pasir

1 sdt garam

3 lembar daun salam

3 sdm minyak goreng untuk menumis

1 lt air untuk merebus bayam dan terong hijau

200 ml air untuk bumbu urab

Alat & Perlengkapan

Wajan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Siapkan panci masukkan 1 liter air didihkan, rebus terong hijau sampai empuk.

Langkah 2

Siapkan panci masukkan 1 liter air didihkan, rebus terong hijau sampai empuk.

Masukkan daun bayam.

Langkah 3

Masukkan daun bayam.

Tunggu sampai bayam empuk.

Langkah 4

Tunggu sampai bayam empuk.

Angkat, tiriskan dan sisihkan.

Langkah 5

Angkat, tiriskan dan sisihkan.

Siapkan wajan tuang minyak panaskan, tumis bawang merah, bawang putih dan cabe sampai harum.

Langkah 6

Siapkan wajan tuang minyak panaskan, tumis bawang merah, bawang putih dan cabe sampai harum.

Masukkan kelapa parut.

Langkah 7

Masukkan kelapa parut.

Tambahkan kaldu bubuk, gula pasir, garam, daun salam dan air, aduk-aduk sampai air menyusut.

Langkah 8

Tambahkan kaldu bubuk, gula pasir, garam, daun salam dan air, aduk-aduk sampai air menyusut.

Masukkan bayam dan terong hijau.

Langkah 9

Masukkan bayam dan terong hijau.

Aduk-aduk sampai bumbu merata dan meresap, angkat dan sajikan.

Langkah 10

Aduk-aduk sampai bumbu merata dan meresap, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement