Vla Durian Melak

Resep Vla Durian Melak

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Baru beli durian melak, karena kebanyakan jadi buat vla untuk isian roti dan pancake.

Bahan Utama

150 gr daging durian

150 ml susu cair

15 gr tepung terigu

15 gr tepung maizena

1/4 sdt garam

1/2 lembar daun pandan

2-3 tetes pewarna kuning

1 sdm santan kental

3 sdm gula pasir

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan daging durian.

Langkah 1

Siapkan daging durian.

Haluskan daging durian bersama 100 ml susu cair dan gula pasir.

Langkah 2

Haluskan daging durian bersama 100 ml susu cair dan gula pasir.

Masukan ke panci, beri tepung terigu.

Langkah 3

Masukan ke panci, beri tepung terigu.

Beri sisa susu cair, garam, daun pandan, santan, tepung maizena, pewarna kuning, aduk rata jangan sampai menggumpal. Masak hingga mengental.

Langkah 4

Beri sisa susu cair, garam, daun pandan, santan, tepung maizena, pewarna kuning, aduk rata jangan sampai menggumpal. Masak hingga mengental.

Bisa digunakan untuk segala isian atau olesan roti.

Langkah 5

Bisa digunakan untuk segala isian atau olesan roti.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement