Wedang Ronde Kuah Aren Jahe #ImlekanDiYummy

Resep Wedang Ronde Kuah Aren Jahe #ImlekanDiYummy

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Ronde adalah makanan tradisional China dengan nama asli Tāngyuán. Di Indonesia terkenal dengan nama wedang ronde. Biasa pakai isian ada pula yang tanpLihat Selengkapnya

Bahan Utama

125 gr tepung ketan

1 sdm tepung tapioka

140 ml air

Pewarna makanan merah

Pewarna makanan hijau

Pewarna makanan ungu

Pewarna makanan biru

Pewarna makanan kuning

Air untuk merebus bola ketan

Bahan Kuah Aren Jahe

500 ml air

4 sdm gula aren cair

3 sdm gula pasir (sesuaikan selera)

Jahe bakar, geprek

1/2 lembar daun pandan

sejumput garam

Advertisement

Cara Membuat

Campur tepung ketan dan tapioka, beri air sedikit demi sedikit sampai bisa dipulung

Langkah 1

Campur tepung ketan dan tapioka, beri air sedikit demi sedikit sampai bisa dipulung

Bagi menjadi beberapa bagian, kemudian beri pewarna. Bulatkan

Langkah 2

Bagi menjadi beberapa bagian, kemudian beri pewarna. Bulatkan

Didihkan air, rebus bola bola ketan. Ketika sudah mengapung tiriskan

Langkah 3

Didihkan air, rebus bola bola ketan. Ketika sudah mengapung tiriskan

Didihkan kuah jahe , sambil diaduk

Langkah 4

Didihkan kuah jahe , sambil diaduk

Masukkan bola ketan ke kuah jahe, didihkan sebentar

Langkah 5

Masukkan bola ketan ke kuah jahe, didihkan sebentar

Sajikan hangat

Langkah 6

Sajikan hangat

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement