Wedang Secang Susu Selasih

Resep Wedang Secang Susu Selasih

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Enak dan wangi.

Bahan Utama

1 genggam secang

3 butir cengkih

3 cm kayu manis

2 cm jahe, iris tipis

1 sdm selasih, rendam dengan air hangat

2 sdm krimer kental manis

200 ml air

50 ml susu cair

Alat & Perlengkapan

Gelas Saji

Advertisement

Cara Membuat

Rebus secang, jahe, cengkih, dan kayu manis sampai wangi dan berubah warnanya, kemudian sisihkan.

Langkah 1

Rebus secang, jahe, cengkih, dan kayu manis sampai wangi dan berubah warnanya, kemudian sisihkan.

Tuang krimer kental manis ke dalam gelas saji.

Langkah 2

Tuang krimer kental manis ke dalam gelas saji.

Kemudian saring dan tuang air rebusan ke dalam gelas saji.

Langkah 3

Kemudian saring dan tuang air rebusan ke dalam gelas saji.

Lalu tambahkan susu cair.

Langkah 4

Lalu tambahkan susu cair.

Kemudian masukkan selasih dan aduk sebelum dinikmati.

Langkah 5

Kemudian masukkan selasih dan aduk sebelum dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

Wedang Secang Susu Selasih

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Selamat malam kak. Ijin recook. Terima kasih resepnya #RecookYum...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Wedang Secang Susu Selasih

Xavier Kitchen

Xavier Kitchen

Wedang Secang Susu Selasih

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Terimakasih chef resepnya #RecookYummy
Susi Sandra

Susi Sandra

Wedang Secang Susu Selasih

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Saya jadinya rada pink. Karena secangnya saya banyakin. Tapi tet...Lihat selengkapnya

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement