Wedhang Jahe Kurma

Resep Wedhang Jahe Kurma

Ratih Anita Dewi

Ratih Anita Dewi

5.0

(1 Rating)

Dapat oleh-oleh kurma dari saudara yang pulang umroh, coba dibuat minuman hangat seperti ini. Mantaplaah.

Bahan Utama

2 buah kurma

1.5 sdm gula palm

1 jempol jahe

1 batang sereh

5 cm kayu manis

350 ml air

Garam sejumput

1 lembar daun pandan

Advertisement

Cara Membuat

Geprek jahe, lalu bakar sebentar supaya makin wangi. Bakar juga kayu manis sebentar. Geprek sereh.

Langkah 1

Geprek jahe, lalu bakar sebentar supaya makin wangi. Bakar juga kayu manis sebentar. Geprek sereh.

Pisahkan biji dari buah kurma.

Langkah 2

Pisahkan biji dari buah kurma.

Didihkan air, lalu masukkan jahe, sereh, daun pandan dan kayu manis. Aduk rata. Masak beberapa saat.

Langkah 3

Didihkan air, lalu masukkan jahe, sereh, daun pandan dan kayu manis. Aduk rata. Masak beberapa saat.

Tambahkan kurma, gula palm dan garam, aduk rata. Masak sebentar saja lalu angkat.

Langkah 4

Tambahkan kurma, gula palm dan garam, aduk rata. Masak sebentar saja lalu angkat.

Tuang ke cangkir dengan cara di saring.

Langkah 5

Tuang ke cangkir dengan cara di saring.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement