Apem Jawa

Resep Apem Jawa

Diena Kitchen

Diena Kitchen

5.0

(1 Rating)

Apemnya menul menul enak bangeet yuk dicoba moms!

Bahan Utama

250 gram tepung beras

62 gram terigu

180 gula pasir

125 gram tape singkong buang sumbunya

3 gram ragi instan

375 ml santan

2 lembar daun pandan

Advertisement

Cara Membuat

Masak santan, gula pasir dan  beri daun pandan masak sampai mendidih lalu biarkan  hangat.

Langkah 1

Masak santan, gula pasir dan beri daun pandan masak sampai mendidih lalu biarkan hangat.

Buang sumbu tape lalu haluskan menggunakan garpu.

Langkah 2

Buang sumbu tape lalu haluskan menggunakan garpu.

Campur tepung beras,  terigu, dan ragi instan aduk rata.

Langkah 3

Campur tepung beras, terigu, dan ragi instan aduk rata.

Tuang santan yang sudah hangat secara bertahap.

Langkah 4

Tuang santan yang sudah hangat secara bertahap.

Aduk sampai tercampur rata lalu tutup serbet biarkan selama 1 jam.

Langkah 5

Aduk sampai tercampur rata lalu tutup serbet biarkan selama 1 jam.

Adonan akan mengembang dan berbuih.

Langkah 6

Adonan akan mengembang dan berbuih.

Panaskan cetakan dengan api sedang lalu isi dengan adonan lalu tutup sampai matang.

Langkah 7

Panaskan cetakan dengan api sedang lalu isi dengan adonan lalu tutup sampai matang.

Setelah matang angkat keluarkan dari cetakan dan siap dihidangkan.

Langkah 8

Setelah matang angkat keluarkan dari cetakan dan siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement