Awug Tepung Ketan #JagoMasakMinggu6

Resep Awug Tepung Ketan #JagoMasakMinggu6

Susi Faniati

Susi Faniati

4.0

(12 Rating)

Untuk gula merah bisa disesuaikan selera masing-masing ya.

Bahan Utama

125 gr tepung ketan

100 gr kelapa parut

1/2 sdt garam

Gula merah secukupnya

Alat & Perlengkapan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Campur kelapa parut, tepung ketan, dan garam.

Langkah 1

Campur kelapa parut, tepung ketan, dan garam.

Sisir gula merah dan siapkan cetakan.

Langkah 2

Sisir gula merah dan siapkan cetakan.

Taruh 1 sendok makan adonan tepung, tekan-tekan kemudian masukkan gula merah sesuai selera.

Langkah 3

Taruh 1 sendok makan adonan tepung, tekan-tekan kemudian masukkan gula merah sesuai selera.

Ttuang lagi adonan tepung sambil terus ditekan-tekan hingga penuh.

Langkah 4

Ttuang lagi adonan tepung sambil terus ditekan-tekan hingga penuh.

Kukus selama 20 menit, beri kain pada tutupnya. Angkat, keluarkan dari cetakan dan siap disajikan.

Langkah 5

Kukus selama 20 menit, beri kain pada tutupnya. Angkat, keluarkan dari cetakan dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement