Bolu kukus bayam

Resep Bolu kukus bayam

Susi Faniati

Susi Faniati

5.0

(6 Rating)

Bolu sehat tanpa pengembang, gunakan cetakan agak kecil saja

Bahan Utama

1 genggam daun bayam

6 sdm tepung terigu

1 sdm tepung maizena

1 sdm susu bubuk

2 btr telur suhu ruang

Bahan Pelengkap

6 sdm gula pasir

Bahan Pelengkap

1/2 sdt vanili essence

1 sdt pasta pandan

50 ml minyak goreng

Sejumput garam

Advertisement

Cara Membuat

Rebus bayam selama 5 menit, tiriskan. Blender dengan minyak goreng, sisihkan

Langkah 1

Rebus bayam selama 5 menit, tiriskan. Blender dengan minyak goreng, sisihkan

Ayak tepung terigu, tepung maizena, susu bubuk, dan garam

Langkah 2

Ayak tepung terigu, tepung maizena, susu bubuk, dan garam

Kocok dengan kecepatan tinggi lalu masukan telur dan gula pasir hingga mengembang, putih, dan kaku

Langkah 3

Kocok dengan kecepatan tinggi lalu masukan telur dan gula pasir hingga mengembang, putih, dan kaku

Gunakan kecepatan rendah lalu masukkan campuran yang telah diayak tadi sedikit demi sedikit hingga tercampur rata

Langkah 4

Gunakan kecepatan rendah lalu masukkan campuran yang telah diayak tadi sedikit demi sedikit hingga tercampur rata

Masukkan bayam, blender dan masukkan vanili essence, lalu aduk rata dengan spatula

Langkah 5

Masukkan bayam, blender dan masukkan vanili essence, lalu aduk rata dengan spatula

Olesi cetakan dengan margarin dan alasi bawahnya dengan kertas roti. Tuang adonan kedalam cetakan

Langkah 6

Olesi cetakan dengan margarin dan alasi bawahnya dengan kertas roti. Tuang adonan kedalam cetakan

Panaskan kukusan beri kain pada tutupnya, masukkan adonan ketika uap telah banyak. Kukus selama 30 menit dengan api sedang.

Langkah 7

Panaskan kukusan beri kain pada tutupnya, masukkan adonan ketika uap telah banyak. Kukus selama 30 menit dengan api sedang.

Setelah dingin keluarkan dari cetakan lalu potong sesuai selera

Langkah 8

Setelah dingin keluarkan dari cetakan lalu potong sesuai selera

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement