Schotel Mie Kukus #JagoMasakMinggu6

Resep Schotel Mie Kukus #JagoMasakMinggu6

Mrs.Adit basyar

Mrs.Adit basyar

5.0

(4 Rating)

Camilan kesukaan anak-anak.

Bahan Utama

1 bngks mie instan (bumbu tidak dipakai)

1 butir telur

150 ml susu cair

1 buah sosis, potong-potong

50 gr keju parut

1/4 bawang bombai, iris

1 buah bawag putih, geprek cincang

Secukupnya garam, lada bubuk dan kaldu bubuk

1/4 sdt pala bubuk

1 btg daun bawang, iris

Saus sambal untuk cocolan

1 sdm margarin

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Advertisement

Cara Membuat

Rebus mie instan, angkat dan tiriskan, sisihkan kemudian panaskan kukusan.

Langkah 1

Rebus mie instan, angkat dan tiriskan, sisihkan kemudian panaskan kukusan.

Panaskan margarin, tumis bawang putih dan bombai sampai harum lalu matikan api.

Langkah 2

Panaskan margarin, tumis bawang putih dan bombai sampai harum lalu matikan api.

Dalam wadah masukkan mie, telur, susu cair, keju parut, daun bawang beri pala bubuk, garam, lada bubuk dan kaldu bubuk secukupnya aduk rata.

Langkah 3

Dalam wadah masukkan mie, telur, susu cair, keju parut, daun bawang beri pala bubuk, garam, lada bubuk dan kaldu bubuk secukupnya aduk rata.

Olesi cetakan talam dengan sedikit minyak kemudian masukkan adonan scotel lalu beri potongan sosis. Kukus selama 15-20 menit dengan api sedang cenderung kecil.

Langkah 4

Olesi cetakan talam dengan sedikit minyak kemudian masukkan adonan scotel lalu beri potongan sosis. Kukus selama 15-20 menit dengan api sedang cenderung kecil.

Angkat dan sajikan selagi hangat dengan saus sambal.

Langkah 5

Angkat dan sajikan selagi hangat dengan saus sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait