Kol Gulung #JagoMasakMinggu6

Resep Kol Gulung #JagoMasakMinggu6

Susi Faniati

Susi Faniati

4.0

(15 Rating)

Mudah dan yummy!

Bahan Utama

8 lbr daun kol

150 gr tahu putih rebus

1 btr telur

1 bh wortel, potong dadu kecil

1 btg daun bawang, iris

1 sdm kecap asin

1/2 sdt merica bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

Alat & Perlengkapan

Garpu

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih kol buang bagian tengahnya, kemudian rebus sebentar hingga layu, tiriskan.

Langkah 1

Cuci bersih kol buang bagian tengahnya, kemudian rebus sebentar hingga layu, tiriskan.

Hancurkan tahu dengan garpu, masukkan garam, merica bubuk, kaldu bubuk dan kecap asin, aduk rata.

Langkah 2

Hancurkan tahu dengan garpu, masukkan garam, merica bubuk, kaldu bubuk dan kecap asin, aduk rata.

Masukkan irisan wortel, daun bawang dan telur, aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Masukkan irisan wortel, daun bawang dan telur, aduk hingga tercampur rata.

Ambil daun kol beri isian kemudian gulung.

Langkah 4

Ambil daun kol beri isian kemudian gulung.

Kukus selama 20 menit. Angkat dan siap disajikan.

Langkah 5

Kukus selama 20 menit. Angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement