Resep Sambal Kuah Siam

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(27 Rating)

50 mnt

Rp 40.000

Tanpa Babi

Porsi 6-8 orang

Bahan Utama

Bahan :

1 buah labu siam iris korek api

1 buah tempe goreng potong kotak

1 buah tahu goreng potong kotak

2 buah telur rebus

750 ml santan cair

2 sdt garam

2 sdt gula

3 sdt penyedap rasa

-

Bahan bumbu halus:

5 siung bawang putih

6 buah bawang merah

1 buah cabai merah

1 ruas kunyit

Air secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan semua bahan bumbu halus ke dalam blender lalu tumis dengan minyak hingga harum.

Langkah 1

Masukkan semua bahan bumbu halus ke dalam blender lalu tumis dengan minyak hingga harum.

Tambahkan santan cair lalu aduk hingga rata dan mendidih.

Langkah 2

Tambahkan santan cair lalu aduk hingga rata dan mendidih.

Tambahkan garam, gula dan penyedap lalu aduk hingga rata dan mendidih.

Langkah 3

Tambahkan garam, gula dan penyedap lalu aduk hingga rata dan mendidih.

Tambahkan labu siam, tempe, tahu, dan telur lalu masak hingga mendidih.

Langkah 4

Tambahkan labu siam, tempe, tahu, dan telur lalu masak hingga mendidih.

Sajikan sambal kuah labu siam selagi panas ( bisa disajikan dengan ketupat, lontong atau nasi.

Langkah 5

Sajikan sambal kuah labu siam selagi panas ( bisa disajikan dengan ketupat, lontong atau nasi.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Rinka Loumitha

Rinka Loumitha

Sambal Kuah Siam

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hai chef ini enak banget ijin recook ya #recookyummy

Sumber Resep

Sambal Kuah Siam

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement