Telur Dadar Padang

Resep Telur Dadar Padang

Fitri kumala sari

Fitri kumala sari

5.0

(1 Rating)

Siapa sih yang gak suka dadar padang? Cobain deh resep simple ini, pasti ketagihan.

Bahan Utama

3 butir telur

2 batang daun bawang

8 siung bawang merah

3 siung bawang putih

5 buah cabe merah

10 buah cabe rawit

2 lembar daun kunyit

1 sdm tepung beras

2 sdm tepung terigu

Secukupnya garam

Secukupnya penyedap rasa

Advertisement

Cara Membuat

Iris tipis-tipis daun bawang.

Langkah 1

Iris tipis-tipis daun bawang.

Iris juga bawang merah yang sudah dicuci.

Langkah 2

Iris juga bawang merah yang sudah dicuci.

Cuci bersih daun kunyit, lalu iris tipis-tipis.

Langkah 3

Cuci bersih daun kunyit, lalu iris tipis-tipis.

Blender bawang merah, bawang putih, cabe merah dan rawit.

Langkah 4

Blender bawang merah, bawang putih, cabe merah dan rawit.

Pecahkan 3 telur ayam, lalu masukkan cabe yang sudah di blender tadi, lalu masukkan sedikit tepung beras dan tepung terigu.

Langkah 5

Pecahkan 3 telur ayam, lalu masukkan cabe yang sudah di blender tadi, lalu masukkan sedikit tepung beras dan tepung terigu.

Setelah itu masukkan, bahan yang sudah di iris tadi (daun kunyit, daun bawang, bawang merah)

Langkah 6

Setelah itu masukkan, bahan yang sudah di iris tadi (daun kunyit, daun bawang, bawang merah)

Lalu masak telur di api sedang, usahakan minyak tidak sedikit dan tidak terlalu banyak ya.

Langkah 7

Lalu masak telur di api sedang, usahakan minyak tidak sedikit dan tidak terlalu banyak ya.

Masak hingga matang, dan sajikan.

Langkah 8

Masak hingga matang, dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement