Telur Puyuh Tahu Balado

Resep Telur Puyuh Tahu Balado

Selvisetiyawati Selvisetiyawati

Selvisetiyawati Selvisetiyawati

5.0

(1 Rating)

Yuk masak simple lagiπŸ₯°. Punya telur puyuh dimasak kayak gini sumpah enak banget🀀rasanya pedas, gurih pastinya ngabisin nasi.

Bahan Utama

250 gr telur puyuh

1 kotak tahu

3 siung bawang putih

5 siung bawang merah

1 buah cabe merah besar

10 buah cabe rawit

2 buah tomat

Secukupnya garam

Secukupnya gula

Secukupnya penyedap

Secukupnya lada

Secukupnya minyak goreng

Secukupnya air

Secukupnya kecap manis

Secukupnya saus tiram

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan telur puyuh.

Langkah 1

Siapkan telur puyuh.

Goreng telur puyuh.

Langkah 2

Goreng telur puyuh.

Siapkan tahu, potong-potong.

Langkah 3

Siapkan tahu, potong-potong.

Goreng tahu setengah matang.

Langkah 4

Goreng tahu setengah matang.

Siapkan bumbu, copper kasar.

Langkah 5

Siapkan bumbu, copper kasar.

Tumis bumbu sampai harum.

Langkah 6

Tumis bumbu sampai harum.

Masukkan tahu dan telur puyuh. Beri garam, gula, lada, penyedap, kecap manis, saus tiram dan air.

Langkah 7

Masukkan tahu dan telur puyuh. Beri garam, gula, lada, penyedap, kecap manis, saus tiram dan air.

Masak sampai kuah mengental.

Langkah 8

Masak sampai kuah mengental.

Siap disajikan.

Langkah 9

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement