Tumis Sayur Dengan Bakso

Resep Tumis Sayur Dengan Bakso

Shofia Hala Lainia

Shofia Hala Lainia

5.0

(1 Rating)

Sedap dan gampang membuat nya

Bahan Utama

1 buah wortel

200 gr bunga kol

8 lembar sawi putih

5 buah buncis

1 batang daun bawang iris

10 butir bakso kecil

4 buah sosis kecil

100 ml air

2 sdt lada bubuk

4 sdm saus tiram

2 sdt gula pasir

Garam secukupnya

Penyedap secukupnya

1/2 buah bawang bombay cincang

5 siung bawang putih cincang

4 sdm mentega

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong sayuran dan juga bakso serta sosis.

Langkah 1

Potong-potong sayuran dan juga bakso serta sosis.

Panaskan mentega, kemudian tumis bawang putih dan bawang bombay sampai matang, kemudian masukkan wortel dan bunga kol, aduk, tambahkan air.

Langkah 2

Panaskan mentega, kemudian tumis bawang putih dan bawang bombay sampai matang, kemudian masukkan wortel dan bunga kol, aduk, tambahkan air.

Jika wortel dan bunga kol sudah mulai lunak, masukkan sawi, buncis, bakso serta sosis.

Langkah 3

Jika wortel dan bunga kol sudah mulai lunak, masukkan sawi, buncis, bakso serta sosis.

Masukkan semua bumbu serta bahan yang lain.

Langkah 4

Masukkan semua bumbu serta bahan yang lain.

Aduk merata serta icip,tunggu sesaat agar bumbu meresap sempurna.

Langkah 5

Aduk merata serta icip,tunggu sesaat agar bumbu meresap sempurna.

Sajikan selagi hangat.

Langkah 6

Sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement