Advertisement
"Recook dari resep mbak Saiz wantini,minuman buat hangatin badan bisa ini."
Advertisement
Step 1
Kupas jahe dan iris-iris, lalu geprek.
Step 2
Siapkan panci dan air, lalu masukkan jahe dan masak hingga mendidih.
Step 3
Siapkan gelas saji, lalu tambahkan madu secukupnya.
Step 4
Bila rebusan jahe sudah mendidih, lalu tuang ke dalam gelas.
Step 5
Tambahkan irisan lemon ke dalamnya. Lalu aduk dulu sebelum di minum dan wedang jahe lemon siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement