Banana Cake

Resep Banana Cake

rubina manoj

rubina manoj

5.0

(1 Rating)

Resep kue pisang yang lembut dan enak.

Bahan Utama

2 butir telur

2 buah pisang

50 gram mentega

1/2 cup tepung

1/2 cup gula pasir

1 sdt soda kue

1/2 sdt garam

1 sdm baking powder

1 sdm vanilla essence

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Hancurkan pisang hingga menjadi cair dan lembut.

Langkah 1

Hancurkan pisang hingga menjadi cair dan lembut.

Masukkan 2 butir telur dan 1 sdm vanilla essence dan campur hingga merata.

Langkah 2

Masukkan 2 butir telur dan 1 sdm vanilla essence dan campur hingga merata.

Campurkan tepung, garam, gula, soda kue dan baking powder hingga merata.

Langkah 3

Campurkan tepung, garam, gula, soda kue dan baking powder hingga merata.

Masukkan mentega yang telah didiamkan dalam suhu ruang hingga lembek tapi tidak cair, lalu aduk hingga tercampur rata.

Langkah 4

Masukkan mentega yang telah didiamkan dalam suhu ruang hingga lembek tapi tidak cair, lalu aduk hingga tercampur rata.

Masukkan adonan ke loyang dan panggang dalam oven pada suhu 180 derajat selsius selama 30 menit atau hingga atasnya berubah warna menjadi golden brown dan tengahnya matang.

Langkah 5

Masukkan adonan ke loyang dan panggang dalam oven pada suhu 180 derajat selsius selama 30 menit atau hingga atasnya berubah warna menjadi golden brown dan tengahnya matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement