Biscuit Cheese Cake #KURCEPCEMILANANAK

Resep Biscuit Cheese Cake #KURCEPCEMILANANAK

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(1 Rating)

Cheese cake simple dari biskuit. Vlanya creamy banget, anak-anak pasti suka.

Bahan Utama

12 keping biskuit cracker

100 ml susu cair

Secukupnya keju parut, untuk topping

Bahan Vla Keju:

250 ml susu cair

3 sdm kental manis

50 gr keju parut

1 sdm margarin

1 sdm tepung maizena, larutkan dengan sedikit air

Advertisement

Cara Membuat

Masak susu cair dan kental manis sampai mendidih. Tambahkan margarin dan keju parut. Aduk sampai margarin larut.

Langkah 1

Masak susu cair dan kental manis sampai mendidih. Tambahkan margarin dan keju parut. Aduk sampai margarin larut.

Tambahkan larutan maizena, aduk-aduk sampai mengental dan meletup-letup. Angkat lalu tunggu dingin.

Langkah 2

Tambahkan larutan maizena, aduk-aduk sampai mengental dan meletup-letup. Angkat lalu tunggu dingin.

Haluskan biskuit dengan chopper.

Langkah 3

Haluskan biskuit dengan chopper.

Campurkan biskuit dan susu cair lalu aduk rata.

Langkah 4

Campurkan biskuit dan susu cair lalu aduk rata.

Masukkan biskuit di dasar gelas atau cup lalu padatkan.

Langkah 5

Masukkan biskuit di dasar gelas atau cup lalu padatkan.

Siram dengan vla keju. Susun lagi biskuit lalu vla keju sampai gelas penuh.

Langkah 6

Siram dengan vla keju. Susun lagi biskuit lalu vla keju sampai gelas penuh.

Tambahkan keju parut untuk topping. Simpan ke dalam lemari es selama 1 jam agar set. Siap disajikan.

Langkah 7

Tambahkan keju parut untuk topping. Simpan ke dalam lemari es selama 1 jam agar set. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement