Bubur Jagung #JagoMasakMinggu3Periode3

Resep Bubur Jagung #JagoMasakMinggu3Periode3

Heny Rosita

Heny Rosita

4.0

(3 Rating)

Enak dan lembut.

Bahan Utama

1 buah jagung manis

100 ml air

50 ml santan kental

4 sdm gula pasir

1/4 sdt garam

1 sdm tepung maizena

Alat & Perlengkapan

Pisau

Blender

Sendok

Pisau Roti

Advertisement

Cara Membuat

Pipil jagung dengan pisau.

Langkah 1

Pipil jagung dengan pisau.

Blender jagung dengan air dan santan, lalu saring dan buang ampasnya.

Langkah 2

Blender jagung dengan air dan santan, lalu saring dan buang ampasnya.

Masukkan gula pasir dan garam, masak hingga mendidih.

Langkah 3

Masukkan gula pasir dan garam, masak hingga mendidih.

Masukkan tepung maizena yang sudah dicairkan dengan 3 sendok makan air.

Langkah 4

Masukkan tepung maizena yang sudah dicairkan dengan 3 sendok makan air.

Aduk-aduk hingga mengental dan meletup-letup, siap disajikan.

Langkah 5

Aduk-aduk hingga mengental dan meletup-letup, siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

windriayu18

windriayu18

Bubur Jagung #JagoMasakMinggu3Periode3

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Pagi mbak aku kirim recook bubur jagungnya ya ini enak. Izin sha...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Bubur Jagung #JagoMasakMinggu3Periode3

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait