Cireng Isi Ayam Pedas

Resep Cireng Isi Ayam Pedas

Yanah Nurhasanah

Yanah Nurhasanah

4.0

(7 Rating)

Camilan enak, gurih, pedas, favorit keluarga, bisa juga untuk ide jualan..

Bahan Utama

250 gr Tepung tapioka (setara 17,5 sdm)

100 gr Tepung terigu (setara 10 sdm)

1 sdt garam

Kaldu bubuk secukupnya

Lada secukupnya

200 ml air mendidih (gak harus sesuai ya, karena tiap tepung beda-beda, secukupnya aja)

Bahan isian

250 gr ayam suwir

2 lembar daun salam

Secukupnya garam

1 sdm kaldu bubuk

1 sdt Saos tiram

3 batang daun bawang, iris tipis

1 sdt gula pasir

Secukupnya minyak untuk menumis

Bumbu halus

10 buah cabe merah keriting

15 buah cabe rawit

4 siung bawang merah

4 siung bawang putih

Secukupnya air

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bumbu.

Langkah 1

Haluskan bumbu.

Tumis bumbu halus di minyak panas hingga matang. Harus matang sempurna, karena jika tidak matang maka akan menyebabkan isian ayam mudah basi.

Langkah 2

Tumis bumbu halus di minyak panas hingga matang. Harus matang sempurna, karena jika tidak matang maka akan menyebabkan isian ayam mudah basi.

Tambahkan garam, gula, saos tiram, kaldu bubuk, daun salam, dan daun bawang.

Langkah 3

Tambahkan garam, gula, saos tiram, kaldu bubuk, daun salam, dan daun bawang.

Masukkan ayam suwir, aduk hingga bumbu meresap.

Langkah 4

Masukkan ayam suwir, aduk hingga bumbu meresap.

Sisihkan.

Langkah 5

Sisihkan.

Campur tepung tapioka, tepung terigu, garam, lada, dan kaldu bubuk. Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 6

Campur tepung tapioka, tepung terigu, garam, lada, dan kaldu bubuk. Aduk hingga tercampur rata.

Tuang air mendidih sedikit demi sedikit, kemudian aduk hingga adonan menjadi kalis.

Langkah 7

Tuang air mendidih sedikit demi sedikit, kemudian aduk hingga adonan menjadi kalis.

Bentuk adonan bulat, kemudian pipihkan. Tuang isian ayam di tengah-tengah, lalu lipat menjadi segitiga. Atau bisa juga menggunakan alat untuk membuat pastel.

Langkah 8

Bentuk adonan bulat, kemudian pipihkan. Tuang isian ayam di tengah-tengah, lalu lipat menjadi segitiga. Atau bisa juga menggunakan alat untuk membuat pastel.

Cireng siap untuk di goreng, bisa juga dimasukkan ke dalam freezer untuk digoreng nanti.

Langkah 9

Cireng siap untuk di goreng, bisa juga dimasukkan ke dalam freezer untuk digoreng nanti.

Goreng cireng dalam minyak panas.

Langkah 10

Goreng cireng dalam minyak panas.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Annie Aprilia

Annie Aprilia

Cireng Isi Ayam Pedas

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

hai mba salam kenal yah.Setor recook cireng isi favorit masyarak...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Cireng Isi Ayam Pedas

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement