Cumi Tahu Bumbu Kare

Resep Cumi Tahu Bumbu Kare

Vina Fitriana

Vina Fitriana

5.0

(1 Rating)

Olahan cumi yang di isi tahu bubuk di dalam nya . Enak dan kluarga suka🤤

Bahan Utama

500 gram cumi basah

2 buah tahu kuning ( haluskan)

5 buah daun jeruk

1 buah serai

1 sdt Penyedap rasa

1/2 sdt gula pasir

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu jamur

1 bungkus santan instan

5 buah cabe rawit merah

1 sdm maizena ( larutkan)

Air secukupnya

2 sdm minyak goreng ( menumis)

1 tangkai daun bawang

Bumbu Halus :

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 bungkus bumbu kare instan

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih cumi, lalu taburi jeruk lemon, diamkan 10 menit. Bilas kembali

Langkah 1

Cuci bersih cumi, lalu taburi jeruk lemon, diamkan 10 menit. Bilas kembali

Isi cumi dengan tahu bubuk,

Langkah 2

Isi cumi dengan tahu bubuk,

Tutup bagian atas cumi dengan tusukan, supaya isian tidak keluar saat di masak

Langkah 3

Tutup bagian atas cumi dengan tusukan, supaya isian tidak keluar saat di masak

Tumis bumbu halus yang sudah di campur bumbu kare instan, tambahkan daun jeruk dan serai

Langkah 4

Tumis bumbu halus yang sudah di campur bumbu kare instan, tambahkan daun jeruk dan serai

Masukan cumi.aduk balik

Langkah 5

Masukan cumi.aduk balik

Tambahkan santan, gula, garam, Kaldu jamur. Tes rasa

Langkah 6

Tambahkan santan, gula, garam, Kaldu jamur. Tes rasa

Tambahkan larutan maizena , aduk sampai bumbu sedikit mengental.siap di hidangkan. Taburi dengan daun bawang

Langkah 7

Tambahkan larutan maizena , aduk sampai bumbu sedikit mengental.siap di hidangkan. Taburi dengan daun bawang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait