Daging Sapi Lada Hitam #JagoMasakMinggu7Periode2

Resep Daging Sapi Lada Hitam #JagoMasakMinggu7Periode2

Dapur Panda

Dapur Panda

5.0

(4 Rating)

Ternyata enak banget. 😊

Bahan Utama

350 gr daging sapi

1 buah paprika

1 buah bawang bombay

2 siung bawang putih

Bumbu marinasi :

2 sdm saus tiram

1 sdt kecap manis

1 sdt minyak wijen

1 sdt lada hitam bubuk

1/2 sdt garam

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan-bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan-bahan.

Potong-potong daging, lalu cuci dengan air mengalir. Bilas, sisihkan.

Langkah 2

Potong-potong daging, lalu cuci dengan air mengalir. Bilas, sisihkan.

Campurkan semua bumbu marinasi, lalu campurkan dengan daging, diamkan minimal 1 jam didalam kulkas.

Langkah 3

Campurkan semua bumbu marinasi, lalu campurkan dengan daging, diamkan minimal 1 jam didalam kulkas.

Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum.

Langkah 4

Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum.

Masukan paprika, lalu aduk rata.

Langkah 5

Masukan paprika, lalu aduk rata.

Tambahkan daging yang sudah di marinasi, tambahkan sedikit air.

Langkah 6

Tambahkan daging yang sudah di marinasi, tambahkan sedikit air.

Masak hingga bumbu meresap dan daging empuk. Sajikan.

Langkah 7

Masak hingga bumbu meresap dan daging empuk. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement