Jamur Kecap

Resep Jamur Kecap

Noverika Waluyo

Noverika Waluyo

5.0

(1 Rating)

Mengolah jamur dengan cara berbeda supaya tidak membosankan. Dengan rasa manis gurih yang kamu pasti suka.

Bahan Utama

250 gr jamur tiram

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih cincang

1 buah tomat

1 sdm bawang goreng

1/2 sdm gula putih

1/2 sdm garam

1 sdm saus tiram

1/4 sdm mecin

2 sdm kecap manis

20 ml minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak goreng lalu masukkan bawang merah yang telah di iris tipis dan bawang putih yang telah di cincang. Tumis hingga harum.

Langkah 1

Panaskan minyak goreng lalu masukkan bawang merah yang telah di iris tipis dan bawang putih yang telah di cincang. Tumis hingga harum.

Masukkan tomat lalu masak hingga layu.

Langkah 2

Masukkan tomat lalu masak hingga layu.

Masukkan jamur tiram yang sudah di cuci, aduk rata, biarkan hingga jamur mengeluarkan air.

Langkah 3

Masukkan jamur tiram yang sudah di cuci, aduk rata, biarkan hingga jamur mengeluarkan air.

Tambahkan kecap manis, saus tiram, garam, gula dan mecin. Aduk rata.

Langkah 4

Tambahkan kecap manis, saus tiram, garam, gula dan mecin. Aduk rata.

Masak hingga matang, jangan lupa koreksi rasa, jika dirasa sudah pas taburi bawang goreng. Siap di sajikan.

Langkah 5

Masak hingga matang, jangan lupa koreksi rasa, jika dirasa sudah pas taburi bawang goreng. Siap di sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement