Kolak Biji Salak #JagoMasakMinggu10

Resep Kolak Biji Salak #JagoMasakMinggu10

Andreas Siahaan

Andreas Siahaan

5.0

(3 Rating)

Ubi Cilembu sebagai bahan utama menu berbuka puasa.

Bahan Utama

300 gr Ubi Cilembu yang sudah di kukus/direbus hingga lembut

100 gr Tepung Sagu

4 sdt Gula Halus

200 ml Santan kental

100 ml Air (nanti di campurkan dengan santan)

200 gr Gula jawa yang sudah di cairkan

2 lembar Daun Pandan

1/2 sdt Garam (sesuai selera)

Air secukupnya untuk merebus biji salak

Advertisement

Cara Membuat

Persiapkan semua bahan, dan timbang agar tidak terburu buru.

Langkah 1

Persiapkan semua bahan, dan timbang agar tidak terburu buru.

Kupas ubi yang sudah di kukus dan masukkan ke dalam wadah atau mangkuk lalu masukkan juga tepung sagu serta gula halus. Aduk hingga membentuk adonan yang kalis atau seperti "paste".

Langkah 2

Kupas ubi yang sudah di kukus dan masukkan ke dalam wadah atau mangkuk lalu masukkan juga tepung sagu serta gula halus. Aduk hingga membentuk adonan yang kalis atau seperti "paste".

Setelah itu bentuk adonan seperti bola bola jangan terlalu besar karena saat di rebus biji salak akan sedikit membesar.

Langkah 3

Setelah itu bentuk adonan seperti bola bola jangan terlalu besar karena saat di rebus biji salak akan sedikit membesar.

Rebus biji salak yang sudah di bentuk , untuk mengetahui sudah matang atau belum, nantinya biji salak akan mengapung itu tandnaya sudah matang.

Langkah 4

Rebus biji salak yang sudah di bentuk , untuk mengetahui sudah matang atau belum, nantinya biji salak akan mengapung itu tandnaya sudah matang.

Sisihkan taruh di wadah berisi air agar tidak lengket satu dengan yang lain.

Langkah 5

Sisihkan taruh di wadah berisi air agar tidak lengket satu dengan yang lain.

Panaskan gula jawa cair dengan api sedang (jika terlalu kental dan manis tambahkan air) jika sudah agak panas masukkan biji salak.

Langkah 6

Panaskan gula jawa cair dengan api sedang (jika terlalu kental dan manis tambahkan air) jika sudah agak panas masukkan biji salak.

Masukkan daun pandan aduk hingga berbuih.

Langkah 7

Masukkan daun pandan aduk hingga berbuih.

Masukkan santan yang sudah di campur air dan juga garam lalu aduk hingga merata, tes rasa hingga pas, matikan api.

Langkah 8

Masukkan santan yang sudah di campur air dan juga garam lalu aduk hingga merata, tes rasa hingga pas, matikan api.

Kolak biji salak bisa di nikmati saat berbuka!

Langkah 9

Kolak biji salak bisa di nikmati saat berbuka!

Hidangkan dingin juga nikmat. Selamat mencoba!

Langkah 10

Hidangkan dingin juga nikmat. Selamat mencoba!

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement