Lapis Legit Gulung

Resep Lapis Legit Gulung

Desi Gunawati

Desi Gunawati

5.0

(2 Rating)

Cemilan temen ngopi yang lembut dan gurih.

Bahan A

12 butir kuning telur

80 gr gula pasir

1/2 sdt vanilla extract

Bahan B

30 gr tepung terigu pro rendah

10 gr susu bubuk fullcream

5 gr maizena

Bahan C

145 gr butter

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan A dan mixer dengan kecepatan paling tinggi hingga mengental dan berjejak  -+10 menit.

Langkah 1

Siapkan bahan A dan mixer dengan kecepatan paling tinggi hingga mengental dan berjejak -+10 menit.

Masukkan bahan B yang sudah diayak, mixer kecepatan rendah hanya sampai tercampur rata saja, sisihkan.

Langkah 2

Masukkan bahan B yang sudah diayak, mixer kecepatan rendah hanya sampai tercampur rata saja, sisihkan.

Mixer kecepatan tinggi bahan C hingga mengembang _+10 menit.

Langkah 3

Mixer kecepatan tinggi bahan C hingga mengembang _+10 menit.

Masukkan secara bertahap adonan C ke dalam adonan A+B , aduk hingga rata.

Langkah 4

Masukkan secara bertahap adonan C ke dalam adonan A+B , aduk hingga rata.

Bagi dan timbang adonan -+ 90-95 gr.

Langkah 5

Bagi dan timbang adonan -+ 90-95 gr.

Tuang dan ratakan adonan ke dalam loyang uk 20x20 yang sudah dioles dan diberi baking paper.

Langkah 6

Tuang dan ratakan adonan ke dalam loyang uk 20x20 yang sudah dioles dan diberi baking paper.

Oven dalam suhu 180°C api atas selama 9-10 menit atau hingga golden brown (sebumnya oven sudah dipanaskan terlebih dahulu).

Langkah 7

Oven dalam suhu 180°C api atas selama 9-10 menit atau hingga golden brown (sebumnya oven sudah dipanaskan terlebih dahulu).

Keluarkan dari oven, tekan-tekan lalu beri olesan butter & tuang kembali adonan ke 2, dan oven kembali. Lakukan hingga habis.

Langkah 8

Keluarkan dari oven, tekan-tekan lalu beri olesan butter & tuang kembali adonan ke 2, dan oven kembali. Lakukan hingga habis.

Diterakhir adonan,beri prunes diatas adonan lalu oven kembali disuhu sama.

Langkah 9

Diterakhir adonan,beri prunes diatas adonan lalu oven kembali disuhu sama.

Keluarkan dari oven oles dengan butter,lalu balik loyang ,beri susu kental manis dan oles merata,baru gulung dan tekan dengan loyang/scraper panjang. Masukkan dalam lemari es -+30 menit agar set, baru potong dan sajikan.

Langkah 10

Keluarkan dari oven oles dengan butter,lalu balik loyang ,beri susu kental manis dan oles merata,baru gulung dan tekan dengan loyang/scraper panjang. Masukkan dalam lemari es -+30 menit agar set, baru potong dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement