Nasi hainam jamur rice cooker

Resep Nasi hainam jamur rice cooker

ayu

ayu

5.0

(1 Rating)

Suka sekali dengan nasi hainam. Bikin nasi hainam di rumah bisa puas makannya.

Bahan Utama

7 cup beras

500 gr jamur champignon

5 batang sereh

3 ruas jahe

10 siung bawang putih

5 lembar daun jeruk

5 sdm minyak goreng

Saus

3 sdm kecap asin

2 sdm minyak wijen

4 sdm saus tiram

Lada

Advertisement

Cara Membuat

Kupas jamur, iris tipis lalu cuci.

Langkah 1

Kupas jamur, iris tipis lalu cuci.

Geprek sereh. Cincang halus atau iris tipis jahe.

Langkah 2

Geprek sereh. Cincang halus atau iris tipis jahe.

Cincang halus bawang putih atau di chopper kasar.

Langkah 3

Cincang halus bawang putih atau di chopper kasar.

Panaskan minyak, tumis jahe hingga wangi.

Langkah 4

Panaskan minyak, tumis jahe hingga wangi.

Masukkan bawang putih. Tumis hingga wangi. Kemudian masukkan sereh.

Langkah 5

Masukkan bawang putih. Tumis hingga wangi. Kemudian masukkan sereh.

Campur bumbu saus. Tuang setengahnya. Lalu tumis.

Langkah 6

Campur bumbu saus. Tuang setengahnya. Lalu tumis.

Kecilkan kompor. Masukkan beras. Aduk rata dengan bumbu yang sudah ditumis tadi. Baru masukkan kembali setengh bumbu saus. Aduk rata kembali.

Langkah 7

Kecilkan kompor. Masukkan beras. Aduk rata dengan bumbu yang sudah ditumis tadi. Baru masukkan kembali setengh bumbu saus. Aduk rata kembali.

Masukkan jamur. Aduk rata. Matikan kompor.

Langkah 8

Masukkan jamur. Aduk rata. Matikan kompor.

Pindah beras kedalam rice cooker. Beri daun jeruk. Tambahkan air kaldu ayam atau air biasa. Masak nasi seperti biasa dalam rice cooker.

Langkah 9

Pindah beras kedalam rice cooker. Beri daun jeruk. Tambahkan air kaldu ayam atau air biasa. Masak nasi seperti biasa dalam rice cooker.

Setelah matang, biarkan 5 menit. Aduk. Bisa dibikmati dengan ayam atau lauk lain.

Langkah 10

Setelah matang, biarkan 5 menit. Aduk. Bisa dibikmati dengan ayam atau lauk lain.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement