Perkedel Kentang Kornet

Resep Perkedel Kentang Kornet

Netty Suherlis

Netty Suherlis

5.0

(1 Rating)

Salah satu lauk favorit si kecil nih. Kalau udah ada perkedel jadi lahap bamget. Yukk, cobain resepnya!

Bahan Utama

250 gr kentang

1 butir telur

2 siung bawang putih

1/4 sdt garam

1/2 sdt merica bubuk

50 gr kornet

1 batang daun bawang

1 batang daun seledri

Secukupnya bawang goreng

Secukupnya minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih kentang, lalu goreng hingga matang.

Langkah 1

Cuci bersih kentang, lalu goreng hingga matang.

Dalam kondisi hangat, segera haluskan, sisihkan.

Langkah 2

Dalam kondisi hangat, segera haluskan, sisihkan.

Haluskan bawang putih.

Langkah 3

Haluskan bawang putih.

Campurkan bumbu ke dalam kentang halus bersama kornet, daun bawang, seledri dan bawang goreng. Uleni hingga tercampur rata.

Langkah 4

Campurkan bumbu ke dalam kentang halus bersama kornet, daun bawang, seledri dan bawang goreng. Uleni hingga tercampur rata.

Ambil satu sendok, lalu bentuk bulatan. Lakukan sampai adonan perkedel abis.

Langkah 5

Ambil satu sendok, lalu bentuk bulatan. Lakukan sampai adonan perkedel abis.

Kocok telur, masukkan perkedel satu persatu. Baluri dengan kocokan telur.

Langkah 6

Kocok telur, masukkan perkedel satu persatu. Baluri dengan kocokan telur.

Goreng perkedel hingga kecoklatan dan matang. Sajikan.

Langkah 7

Goreng perkedel hingga kecoklatan dan matang. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement