Smoothie Buah Naga

Resep Smoothie Buah Naga

andrenia giawati

andrenia giawati

5.0

(3 Rating)

enak banget, seger..sarapan sehat, yummy..

Bahan Utama

1 buah pisang matang

1/4 buah naga

1/2 buah mangga gedong

Yoghurt secukupnya

50 ml susu cair

Granola secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Cara Membuat

Kupas pisang, buah naga dan mangga, masukan ke frezzer hingga cukup beku.

Langkah 1

Kupas pisang, buah naga dan mangga, masukan ke frezzer hingga cukup beku.

Potong-potong buah, masukan ke dalam blender.

Langkah 2

Potong-potong buah, masukan ke dalam blender.

Tambahkan yogurt.

Langkah 3

Tambahkan yogurt.

Tuang susu cair, nyalakan blender, haluskan.

Langkah 4

Tuang susu cair, nyalakan blender, haluskan.

Tuang ke dalam gelas.

Langkah 5

Tuang ke dalam gelas.

Tambahkan granola secukupnya.

Langkah 6

Tambahkan granola secukupnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Thea Priestiashanti

Thea Priestiashanti

Smoothie Buah Naga

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hai chef...setor recook sarapan pagi ini yak πŸ’• Skip mangganya, ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Smoothie Buah Naga

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait