Sup JaLaBa

Resep Sup JaLaBa

Asni Rahman

Asni Rahman

5.0

(1 Rating)

Sup yang terdiri dari sayuran jagung, Labu dan Bayam. Kaya vitamin dan serat kemudian kuahnya diperkaya dengan protein yakni susu bisa jadi pilihan MpLihat Selengkapnya

Bahan Utama

200 gr labu kuning

1 buah jagung manis

1/2 ikat daun bayam

200 ml susu cair

Bumbu

Garam secukupnya

Merica secukupnya

seujung kayu manis

2 siung bawang putih cincang kasar

Advertisement

Cara Membuat

Potong dadu kecil labu, sisir jagung manis dan potong potong daun bayam

Langkah 1

Potong dadu kecil labu, sisir jagung manis dan potong potong daun bayam

Didihkan air, masak labu kuning hingga matang

Langkah 2

Didihkan air, masak labu kuning hingga matang

sementara menunggu labu matang, tumis bawang putih cincang hingga wangi, masukkan dalam rebusan labu

Langkah 3

sementara menunggu labu matang, tumis bawang putih cincang hingga wangi, masukkan dalam rebusan labu

Setelah labu matang, masukkan jagung manis. Masak hingga labu dan jagung lunak

Langkah 4

Setelah labu matang, masukkan jagung manis. Masak hingga labu dan jagung lunak

Setelah sayuran lunak, masukkan bayam dan susu cair

Langkah 5

Setelah sayuran lunak, masukkan bayam dan susu cair

Masak sambil diaduk aduk hingga bayam layu, tambahkan merica dan garam. Siap dihidangkan

Langkah 6

Masak sambil diaduk aduk hingga bayam layu, tambahkan merica dan garam. Siap dihidangkan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement