Tahu Campur Lontong Vegan #JagoMasakMinggu3Periode2

Resep Tahu Campur Lontong Vegan #JagoMasakMinggu3Periode2

Cicik Ary

Cicik Ary

5.0

(15 Rating)

Lontongnya ekspress, bumbunya vegan tanpa petis ikan dan udang. Yummy.

Bahan Utama

1 piring nasi baru matang

100 gr tauge

3 potong tahu, goreng

Bumbu Halus :

3 sdm kacang goreng

1 siung bawang putih goreng

1 sdt tauco

secukupnya garam

1/2 sdt gula

1/4 sdt kaldu jamur bubuk

Bahan Pelengkap :

secukupnya bawang goreng

secukupnya kecap manis

secukupnya kerupuk

1 batang seledri cincang halus

Alat & Perlengkapan

Piring

Sendok

Kotak Makan

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Ambil nasi yang baru saja matang. Letakkan dalam kotak makan.

Langkah 1

Ambil nasi yang baru saja matang. Letakkan dalam kotak makan.

Padatkan dengan sendok. Dinginkan hingga benar-benar padat.

Langkah 2

Padatkan dengan sendok. Dinginkan hingga benar-benar padat.

Haluskan kacang goreng, bawang putih goreng, tauco, gula, garam dan kaldu jamur. Koreksi rasa sebelum menambahkan garam, karena tauco sudah asin.

Langkah 3

Haluskan kacang goreng, bawang putih goreng, tauco, gula, garam dan kaldu jamur. Koreksi rasa sebelum menambahkan garam, karena tauco sudah asin.

Didihkan air, masukkan tauge yang sudah dicuci, didihkan kembali. Matikan api.

Langkah 4

Didihkan air, masukkan tauge yang sudah dicuci, didihkan kembali. Matikan api.

Potong-potong nasi yang dipadatkan tadi.

Langkah 5

Potong-potong nasi yang dipadatkan tadi.

penyajian, letakkan bumbu di piring.

Langkah 6

penyajian, letakkan bumbu di piring.

Beri air rebusan tauge. Jika ingin pedas, haluskan juga cabai rawit yang direbus sebelumnya. Aduk rata.

Langkah 7

Beri air rebusan tauge. Jika ingin pedas, haluskan juga cabai rawit yang direbus sebelumnya. Aduk rata.

Beri potongan lontong nasi tadi.

Langkah 8

Beri potongan lontong nasi tadi.

Beri rebusan tauge dan potongan tahu goreng.

Langkah 9

Beri rebusan tauge dan potongan tahu goreng.

Beri bawang goreng, seledri cincang dan kecap manis. Sajikan dengan kerupuk sebagai pelengkap.

Langkah 10

Beri bawang goreng, seledri cincang dan kecap manis. Sajikan dengan kerupuk sebagai pelengkap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement