Tape Roll #lebihsehat

Resep Tape Roll #lebihsehat

dapurtehnia

dapurtehnia

5.0

(1 Rating)

Olahan tape singkong dengan kulit lumpia.

Bahan Utama

1 pack kulit lumpia

200 gr tape singkong, buang sumbu tengahnya

1 sachet kental manis putih

Sejumput vanili bubuk

Secukupnya minyak untuk menggoreng

1 sdm terigu, larutkan dengan secukupnya air untuk bahan perekat

Secukupnya keju parut

Secukupnya meises

Advertisement

Cara Membuat

Lumatkan tape singkong lalu campur rata dengan kental manis putih dan vanili bubuk.

Langkah 1

Lumatkan tape singkong lalu campur rata dengan kental manis putih dan vanili bubuk.

Ambil 1 lembar kulit lumpia, beri adonan tape secukupnya di satu sisi.

Langkah 2

Ambil 1 lembar kulit lumpia, beri adonan tape secukupnya di satu sisi.

Gulung sampai ujung sisi lainnya.

Langkah 3

Gulung sampai ujung sisi lainnya.

Rekatkan ujungnya dengan bahan perekat sambil dipadatkan.

Langkah 4

Rekatkan ujungnya dengan bahan perekat sambil dipadatkan.

Lakukan sampai adonan habis.

Langkah 5

Lakukan sampai adonan habis.

Panaskan minyak, goreng lumpia isi tape sampai kuning keemasan di kedua sisinya.

Langkah 6

Panaskan minyak, goreng lumpia isi tape sampai kuning keemasan di kedua sisinya.

Angkat dan tiriskan minyaknya lalu sajikan dengan toping sesuai selera.

Langkah 7

Angkat dan tiriskan minyaknya lalu sajikan dengan toping sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement