Tumis Buncis Tempe Cincang #JagoMasakMinggu3Periode2

Resep Tumis Buncis Tempe Cincang #JagoMasakMinggu3Periode2

Sandra Kharismayanti

Sandra Kharismayanti

5.0

(2 Rating)

Enggak makan daging, bisa diganti pake tempe, rasanya tak kalah enak.

Bahan Utama

Bahan 1 :

150 gram buncis, potong menjadi 2 atau 3 bagian

100 gram tempe, potong kotak kecil sangat/cincang

1/4 sdt garam, sesuai selera

1/2 sdt gula pasir

1/2 sdt kaldu jamur bubuk

1/4 sdt merica bubuk

1 sdt kecap asin

1 sdm saus tiram

1 sdm saus sambal

100 ml air, sesuai selera

1/2 sdm tepung maizena, larutkan dengan 2 sdm air

Secukupnya minyak, untuk menumis

Bahan 2: (bahan bumbu)

3 siung bawang putih, geprek, cincang halus

1 cm jahe, cincang

2 buah cabe merah keriting, iris (skip)

Alat & Perlengkapan

Wajan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak dalam wajan, goreng terlebih dahulu tempe yang sudah dipotong dan dicincang tadi. Goreng sampai matang. Angkat dan tiriskan.

Langkah 1

Panaskan minyak dalam wajan, goreng terlebih dahulu tempe yang sudah dipotong dan dicincang tadi. Goreng sampai matang. Angkat dan tiriskan.

Panaskan minyak dalam teflon, tumis bawang putih dan jahenya sampai harum dan berubah warna.

Langkah 2

Panaskan minyak dalam teflon, tumis bawang putih dan jahenya sampai harum dan berubah warna.

Masukkan potongan buncisnya, tumis sebentar.

Langkah 3

Masukkan potongan buncisnya, tumis sebentar.

Lalu tambahkan air, garam, gula, merica, kaldu jamur bubuk, saus sambal, saus tiram dan kecap asin. Aduk merata dan masak sampai mendidih.

Langkah 4

Lalu tambahkan air, garam, gula, merica, kaldu jamur bubuk, saus sambal, saus tiram dan kecap asin. Aduk merata dan masak sampai mendidih.

Tuangkan larutan maizenanya, aduk merata.

Langkah 5

Tuangkan larutan maizenanya, aduk merata.

Setelah matang, koreksi rasa dan angkat. Sajikan.

Langkah 6

Setelah matang, koreksi rasa dan angkat. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement