Batagor

Resep Batagor

Vinda Fauzuna

Vinda Fauzuna

4.0

(27 Rating)

Resep batagor paling simpel.

Bahan Utama

1 potong tahu besar

7 sdm terigu

air secukupnya

garam secukupnya

1 siung bawang putih ukuran besar

1/2 sdt merica

1 sdt baking powder

minyak untuk menggoreng

saus kacang

Cara Membuat

Haluskan bumbu (merica, bawang putih dan gula).

Langkah 1

Haluskan bumbu (merica, bawang putih dan gula).

Hancurkan tahu dan campur dengan terigu.

Langkah 2

Hancurkan tahu dan campur dengan terigu.

Campur adonan dengan bumbu dan sedikit air. Tambahkan baking powder dan aduk sampai kalis.

Langkah 3

Campur adonan dengan bumbu dan sedikit air. Tambahkan baking powder dan aduk sampai kalis.

Ambil 1 sdt adonan, lalu goreng hingga kecoklatan.

Langkah 4

Ambil 1 sdt adonan, lalu goreng hingga kecoklatan.

Sajikan dengan siraman saus kacang.

Langkah 5

Sajikan dengan siraman saus kacang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait