Cilok Gluten Free

Resep Cilok Gluten Free

Larasati Gandaningarum

Larasati Gandaningarum

5.0

(1 Rating)

Suka banget nyemil cilok tapi kawatir ngaruh ke berat badan atau ganggu menu diet? Ini bisa jadi alternatif bu ibu.. Nyemil secukupnya ya, happy recoLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 buah Wortel

1 buah Kubis

6 sdm Tepung Tapioka

Secukupnya Bihun / Soun

Secukupnya Daun Bawang

Secukupnya Garam

Secukupnya Kaldu Jamur

Secukupnya Lada Bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Cuci sayur wortel dan kubis/kol hingga bersih dengan air mengalir lalu tiriskan sebentar. Kemudian potong sayuran berbentuk memanjang atau sesuai selera.

Langkah 1

Cuci sayur wortel dan kubis/kol hingga bersih dengan air mengalir lalu tiriskan sebentar. Kemudian potong sayuran berbentuk memanjang atau sesuai selera.

Panaskan air hingga mendidih, masukkan sayuran yang sudah dipotong. Kemudian rebus hingga matang. Perebusan selama kurang lebih 5 menit, agar tekstur sayuran tidak terlalu lunak

Langkah 2

Panaskan air hingga mendidih, masukkan sayuran yang sudah dipotong. Kemudian rebus hingga matang. Perebusan selama kurang lebih 5 menit, agar tekstur sayuran tidak terlalu lunak

Rendam secukupnya bihun dengan air hangat selama 3 menit. Lalu tiriskan

Langkah 3

Rendam secukupnya bihun dengan air hangat selama 3 menit. Lalu tiriskan

Siapkan tepung tapioka, secukupnya garam, kaldu jamur dan lada bubuk di dalam wadah stainless steel.

Langkah 4

Siapkan tepung tapioka, secukupnya garam, kaldu jamur dan lada bubuk di dalam wadah stainless steel.

Tambahkan bihun, sayur wortel, kubis/ kol yang sudah direbus, secukupnya daun bawang dan secukupnya air ke dalam wadah. Kemudian aduk menggunakan sendok hingga adonan tercampur rata. Lalu bentuk bulat adonan dan sisihkan

Langkah 5

Tambahkan bihun, sayur wortel, kubis/ kol yang sudah direbus, secukupnya daun bawang dan secukupnya air ke dalam wadah. Kemudian aduk menggunakan sendok hingga adonan tercampur rata. Lalu bentuk bulat adonan dan sisihkan

Siapkan panci kukusan berisi air sampai batas saringan panci. Panaskan panci hingga air mendidih. Masukkan bulatan adonan cilok ke dalamnya. Kukus selama 10 menit dengan menggunakan api sedang (untuk menghindari cilok over cooked)

Langkah 6

Siapkan panci kukusan berisi air sampai batas saringan panci. Panaskan panci hingga air mendidih. Masukkan bulatan adonan cilok ke dalamnya. Kukus selama 10 menit dengan menggunakan api sedang (untuk menghindari cilok over cooked)

Siapkan piring saji, cilok siap dihidangkan dengan tambahan saus atau sambal kacang sebagai pilihan

Langkah 7

Siapkan piring saji, cilok siap dihidangkan dengan tambahan saus atau sambal kacang sebagai pilihan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait