Dimsum Ayam #JagoMasakMinggu6

Resep Dimsum Ayam #JagoMasakMinggu6

Widia

Widia

5.0

(4 Rating)

Camilan enak di siang hari ataupun selagi hujan 💕

Bahan Utama

350 gr dada ayam fillet (haluskan)

1 sdm tepung terigu

6 sdm tepung tapioka

1 siung bawang putih (haluskan)

1 batang daun bawang (iris tipis)

1 buah wortel (parut untuk toping)

1 buah telur (kocok lepas)

1/2 sdt gula pasir

1 sdm garam

1/2 sdt kaldu bubuk ayam

1/4 sdt bubuk lada

1/2 sdt minyak wijen

Alat & Perlengkapan

Blender

Kukusan

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan.

Langkah 1

Siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan.

Blender ayam sampai halus.

Langkah 2

Blender ayam sampai halus.

Campurkan semua bahan kecuali wortel.

Langkah 3

Campurkan semua bahan kecuali wortel.

Panaskan kukusan terlebih dahulu.

Langkah 4

Panaskan kukusan terlebih dahulu.

Bentuk adonan sesuai selera sampai habis.

Langkah 5

Bentuk adonan sesuai selera sampai habis.

Kukus dimsum selama 20-30 menit di api sedang. Sajikan saat matang.

Langkah 6

Kukus dimsum selama 20-30 menit di api sedang. Sajikan saat matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement