Garlic Bread

Resep Garlic Bread

Thea Priestiashanti

Thea Priestiashanti

5.0

(6 Rating)

Memanfaatkan ragam roti plain (tawar), boleh pake tawar biasa, tawar gandum, baguette (roti Perancis). Paling enak dinikmati bareng cream soup 👌🤩

Bahan Utama

1 loyang roti tawar

2 sdm butter (margarine)

2 siung bawang putih, haluskan (bisa diganti garlic powder)

1 sdm parsley (boleh diganti seledri) iris

Alat & Perlengkapan

Oven

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong roti tawar.

Langkah 1

Potong-potong roti tawar.

Campurkan bawang putih/garlic powder, parsley, dan butter. Aduk rata.

Langkah 2

Campurkan bawang putih/garlic powder, parsley, dan butter. Aduk rata.

Oleskan campuran butter ke permukaan roti.

Langkah 3

Oleskan campuran butter ke permukaan roti.

Panggang selama 10 menit, suhu 160°C sesuaikan oven masing-masing.

Langkah 4

Panggang selama 10 menit, suhu 160°C sesuaikan oven masing-masing.

Bisa dipanggang di atas wajan anti lengket (pengganti oven). Sajikan.

Langkah 5

Bisa dipanggang di atas wajan anti lengket (pengganti oven). Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement