Kentang Sereh Crispy Balado #JagoMasakMinggu1Periode3

Resep Kentang Sereh Crispy Balado #JagoMasakMinggu1Periode3

Tim Time

Tim Time

5.0

(1 Rating)

Kerenyahan kentang dipadu dengan harumnya sereh yang menggugah selera.

Bahan Utama

3 buah kentang ukuran besar

8 buah cabe keriting

3 buah cabai rawit

3 siung bawang putih

5 butir bawang merah

1 lembar daun salam

3 batang sereh

3 sdm kecap manis

1/2 sdm gula

1sdt penyedap rasa

1 sdt garam

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih dan kupas kulit kentangnya. Parut kentang dan kembali cuci bersih hasil parutan, lalu tiriskan.

Langkah 1

Cuci bersih dan kupas kulit kentangnya. Parut kentang dan kembali cuci bersih hasil parutan, lalu tiriskan.

Haluskan cabai keriting, bawang putih, dan bawang merah.

Langkah 2

Haluskan cabai keriting, bawang putih, dan bawang merah.

Iris tipis batang sereh seperti digambar, untuk memudahkan sereh untuk matang dan krispy nantinya.

Langkah 3

Iris tipis batang sereh seperti digambar, untuk memudahkan sereh untuk matang dan krispy nantinya.

Panaskan minyak dan goreng sereh hingga berwarna kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 4

Panaskan minyak dan goreng sereh hingga berwarna kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Gunakan api besar, dengan minyak panas. Goreng kentang hingga berwarna kuning kecoklatan atau hingga terlihat mengering. Kemudian angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Gunakan api besar, dengan minyak panas. Goreng kentang hingga berwarna kuning kecoklatan atau hingga terlihat mengering. Kemudian angkat dan tiriskan.

Tumis bumbu halus beserta daun salam tadi hingga harum.

Langkah 6

Tumis bumbu halus beserta daun salam tadi hingga harum.

Tambahkan penyedap rasa beserta kecap tadi. Silahkan koreksi rasa.

Langkah 7

Tambahkan penyedap rasa beserta kecap tadi. Silahkan koreksi rasa.

Masukan kentang beserta sereh yang digoreng tadi. Aduk rata dengan perlahan, kecilkan apinya juga. Setelah rata, sudah siap dipindahkan kepiring saji. Tambahkan irisan cabai keriting untuk mempercantik penyajian. Sajikan.

Langkah 8

Masukan kentang beserta sereh yang digoreng tadi. Aduk rata dengan perlahan, kecilkan apinya juga. Setelah rata, sudah siap dipindahkan kepiring saji. Tambahkan irisan cabai keriting untuk mempercantik penyajian. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement