Keripik Bawang

Resep Keripik Bawang

Veronica Vivi Febryanti Wong

Veronica Vivi Febryanti Wong

5.0

(1 Rating)

Resep mudah dan enak.

Bahan Utama

2 batang daun seledri

2 batang daun bawang

10 siung bawang putih

10 siung bawang merah

100 ml air

350 gr tepung terigu protein sedang

120 gr tepung tapioka atau sagu

1 butir telur ayam

30 ml santan kental

2 sdt garam

1 sdt kaldu jamur

1 sdt baking powder

Minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Piring

Chopper

Rolling Pin

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih daun seledri dan daun bawang. Potong kasar. Lalu haluskan dengan chopper.

Langkah 1

Cuci bersih daun seledri dan daun bawang. Potong kasar. Lalu haluskan dengan chopper.

Cuci bersih bawang merah dan bawang putih yang telah dikupas. Potong kasar. Lalu blender bersama air hingga halus.

Langkah 2

Cuci bersih bawang merah dan bawang putih yang telah dikupas. Potong kasar. Lalu blender bersama air hingga halus.

Campurkan daun-daun dan bawang-bawang yang sudah dihaluskan. Aduk merata.

Langkah 3

Campurkan daun-daun dan bawang-bawang yang sudah dihaluskan. Aduk merata.

Tambahkan 300 gr tepung terigu, 70 gr tepung tapioka, telur ayam yang sudah dikocok, santal kental, garam, kaldu jamu, dan baking powder. Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 4

Tambahkan 300 gr tepung terigu, 70 gr tepung tapioka, telur ayam yang sudah dikocok, santal kental, garam, kaldu jamu, dan baking powder. Aduk hingga tercampur rata.

Uleni hingga adonan kalis. Campurkan 50 gr tepung terigu dan 50 gr tepung tapioka. Tabur sebagian di atas papan silikon. Lalu letakkan sebagian adonannya.

Langkah 5

Uleni hingga adonan kalis. Campurkan 50 gr tepung terigu dan 50 gr tepung tapioka. Tabur sebagian di atas papan silikon. Lalu letakkan sebagian adonannya.

Giling adonan dengan rolling pin hingga tipis. Lalu potong kecil-kecil.

Langkah 6

Giling adonan dengan rolling pin hingga tipis. Lalu potong kecil-kecil.

Letakkan di piring lain yang sudah ditaburi campuran tepung terigu dan tepung tapioka. Taburi tepung lagi di atasnya.

Langkah 7

Letakkan di piring lain yang sudah ditaburi campuran tepung terigu dan tepung tapioka. Taburi tepung lagi di atasnya.

Goreng dengan api sedang hingga kecoklatan.

Langkah 8

Goreng dengan api sedang hingga kecoklatan.

Tiriskan hingga dingin.

Langkah 9

Tiriskan hingga dingin.

Masukkan toples dan keripik bawang siap dinikmati.

Langkah 10

Masukkan toples dan keripik bawang siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement