Mie Panjang Umur #YummyXtraPoint

Resep Mie Panjang Umur #YummyXtraPoint

Dapur Embun

Dapur Embun

5.0

(1 Rating)

Tradisi menyantap mie panjang umur sangat penting makna filosofisnya ketika perayaan Tahun Baru Imlek.

Bahan Utama

1 papan Mie kuning atau mie telur, rebus hingga matang kenyal

2 buah wortel impor iris serong

3 lembar pakcoy, cuci bersih

2 buah hati ayam, potong sesuai selera

6 buah bakso sapi, iris

5 buah udang ukuran kecil

100 ml kaldu ayam

1/2 sdt kaldu penyedap

Bumbu halus

3 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 butir kemiri sangrai

Campuran Saos Dan Kecap

3 sdm kecap manis

3 sdm saos tiram

3 sdm kecap asin

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bumbu halus hingga wangi.

Langkah 1

Tumis bumbu halus hingga wangi.

Masukkan wortel, bakso, udang dan hati ayam, tumis hingga semua bahan matang.

Langkah 2

Masukkan wortel, bakso, udang dan hati ayam, tumis hingga semua bahan matang.

Tambahkan air kaldu, masak hingga air kaldu menyusut.

Langkah 3

Tambahkan air kaldu, masak hingga air kaldu menyusut.

Masukkan mie, aduk hingga tercampur rata dengan bahan lainnya, tambahkan pakcoy, aduk.

Langkah 4

Masukkan mie, aduk hingga tercampur rata dengan bahan lainnya, tambahkan pakcoy, aduk.

Tambahkan campuran kecap, saos dan kaldu penyedap, aduk sampai tercampur rata dan warna mie menjadi coklat, terakhir taburi irisan daun bawang, siap dipindahkan ke piring saji.

Langkah 5

Tambahkan campuran kecap, saos dan kaldu penyedap, aduk sampai tercampur rata dan warna mie menjadi coklat, terakhir taburi irisan daun bawang, siap dipindahkan ke piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement