Nasi Goreng Sosis

Resep Nasi Goreng Sosis

Angken Keenan

Angken Keenan

5.0

(1 Rating)

Selasa, 27.02.24 Dapet jempol dari nak Lanang 🧡

Bahan Utama

2 piring nasi dingin

1 batang daun bawang iris tipis

4 siung bawang putih cincang halus

4 buah sosis iris serong

1 sdm saus tiram

1 sdm kecap asin

1 sdt kecap ikan

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

3 sdm kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Tumis daun bawang dan bawang putih sampai harum.

Langkah 1

Tumis daun bawang dan bawang putih sampai harum.

Masukkan sosis masak sampai matang.

Langkah 2

Masukkan sosis masak sampai matang.

Tuang nasi, kecap manis, kecap ikan, kecap asin, saus tiram, garam, kaldu bubuk. Masak dan aduk agar tercampur rata.

Langkah 3

Tuang nasi, kecap manis, kecap ikan, kecap asin, saus tiram, garam, kaldu bubuk. Masak dan aduk agar tercampur rata.

Masak sambil aduk dan besarkan api, masak hingga rata dan rasanya pas.

Langkah 4

Masak sambil aduk dan besarkan api, masak hingga rata dan rasanya pas.

Sajikan dengan timun dan kerupuk.

Langkah 5

Sajikan dengan timun dan kerupuk.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement