Rempah Telor Mercon #AlaAnakKos

Resep Rempah Telor Mercon #AlaAnakKos

Nanda Kallista Eliana

Nanda Kallista Eliana

5.0

(1 Rating)

Lauk pedas yang cocok dijadikan camilan.

Bahan Utama

1 butir telur

1/4 potong tahu

2 siung bawang merah

3 siung bawang putih

7 buah cabai

Daun bawang

Garam

Minyak Goreng

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih semua bahan.

Langkah 1

Cuci bersih semua bahan.

Haluskan semua bumbu bawang merah, bawang putih, cabai, garam, dan tahu.

Langkah 2

Haluskan semua bumbu bawang merah, bawang putih, cabai, garam, dan tahu.

Kocok telur di wadah terpisah dan taburi daun bawang. Masukkan bumbu dan tahu ke dalam kocokan telur, campur sampai merata.

Langkah 3

Kocok telur di wadah terpisah dan taburi daun bawang. Masukkan bumbu dan tahu ke dalam kocokan telur, campur sampai merata.

Panaskan minyak, goreng telur dengan api kecil agar matang sempurna. Setelah setengah matang, potong menjadi 4 bagian, lalu balik.

Langkah 4

Panaskan minyak, goreng telur dengan api kecil agar matang sempurna. Setelah setengah matang, potong menjadi 4 bagian, lalu balik.

Rempah telur mercon siap disajikan, cocok untuk camilan dan lauk dengan nasi hangat.

Langkah 5

Rempah telur mercon siap disajikan, cocok untuk camilan dan lauk dengan nasi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement