Samosa Sayuran Kari Sapi

Resep Samosa Sayuran Kari Sapi

Veronica Vivi Febryanti Wong

Veronica Vivi Febryanti Wong

4.0

(1 Rating)

Samosa dengan citarasa Indonesia.

Bahan Utama

500 gr daging sapi giling

500 gr kentang, potong dadu

500 gr wortel, potong dadu

1 buah bawang bombay, cincang halus

1 batang daun bawang, iris halus

10 siung bawang putih, iris halus

10 siung bawang merah, iris halus

10 gr bubuk kari

15 gr garam

8 gr gula pasir

5 gr merica bubuk

200 ml santan kental

80 ml air

30 gr tepung terigu protein sedang

50 lembar kulit lumpia berbentuk bulat

Secukupnya minyak untuk menumis dan menggoreng

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang bombay, daun bawang, bawang merah, dan bawang putih hingga harum.

Langkah 1

Tumis bawang bombay, daun bawang, bawang merah, dan bawang putih hingga harum.

Masukkan daging sapi giling, tumis.

Langkah 2

Masukkan daging sapi giling, tumis.

Tambahkan santan kental dan 500 ml air, tumis merata.

Langkah 3

Tambahkan santan kental dan 500 ml air, tumis merata.

Tambahkan garam, gula pasir, merica bubuk, dan bubuk kari.

Langkah 4

Tambahkan garam, gula pasir, merica bubuk, dan bubuk kari.

Tumis dan aduk merata hingga semuanya matang merata.

Langkah 5

Tumis dan aduk merata hingga semuanya matang merata.

Ambil kulit lumpia, letakkan isian yang telah ditumis diatasnya menyerupai segitiga.

Langkah 6

Ambil kulit lumpia, letakkan isian yang telah ditumis diatasnya menyerupai segitiga.

Lipat kulitnya hingga bentuk menyerupai segitiga. Rekatkan ujung kulit menggunakan tepung tepung protein sedang yang dicampur dengan 30 ml air.

Langkah 7

Lipat kulitnya hingga bentuk menyerupai segitiga. Rekatkan ujung kulit menggunakan tepung tepung protein sedang yang dicampur dengan 30 ml air.

Tuang sedikit minyak ke dalam teflon, lalu goreng dengan api sedang.

Langkah 8

Tuang sedikit minyak ke dalam teflon, lalu goreng dengan api sedang.

Setelah bagian bawahnya kecoklatkan, balik ke sisi satunya. Setelah matang, ditiriskan.

Langkah 9

Setelah bagian bawahnya kecoklatkan, balik ke sisi satunya. Setelah matang, ditiriskan.

Samosa siap untuk dinikmati.

Langkah 10

Samosa siap untuk dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement