Summer Sunset Mocktail #JagoMasakMinggu1Periode2

Summer Sunset Mocktail #JagoMasakMinggu1Periode2

nareswari

nareswari

5.0

(2 Rating)

Bahannya mudah, rasa sensasi buahnya terasa.

Bahan Utama

1 kotak jus mangga

1 kotak jus apel

4 sdm sirup cocopandan, sesuai selera

150 ml sprite

Es batu secukupnya

Jeruk bali, bisa diganti jeruk biasa

Cara Memasak

Tuangkan sirup dalam gelas, dan beri es batu.

Step 1

Tuangkan sirup dalam gelas, dan beri es batu.

Campur jadi satu jus apel dan jus mangga.

Step 2

Campur jadi satu jus apel dan jus mangga.

Tuangkan campuran jus ke gelas. Pelan-pelan supaya tidak langsung tercampur.

Step 3

Tuangkan campuran jus ke gelas. Pelan-pelan supaya tidak langsung tercampur.

Tuangkan sprite pelan-pelan.

Step 4

Tuangkan sprite pelan-pelan.

Tambahkan jeruk bali diatasnya.

Step 5

Tambahkan jeruk bali diatasnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Lyliput Kitchen's

Lyliput Kitchen's

Red Summer Yakult #JagoMasakPeriode4Week7

Red Summer Yakult #JagoMasakPeriode4Week7

(5.0)

5 langkah

370

Advertisement