Terang Bulan Teflon

Resep Terang Bulan Teflon

aini fitriani yusuf

aini fitriani yusuf

4.0

(42 Rating)

Resep terang bulan manis enak, mudah, dan ekonomis.

Bahan Utama

5 sdm tepung terigu

2 sdm gula pasir

1 butir telur

1/4 sdt garam

4 sdm susu bubuk larutkan dengan kurang lebih 50ml air putih

1/2 sdt baking soda

Secukupnya meses

Keju parut secukupnya

Margarin Secukupnya

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Kocok telur dengan gula pasir sampai tercampur rata.

Langkah 1

Kocok telur dengan gula pasir sampai tercampur rata.

Masukkan tepung, garam, susu bubuk, dan air aduk lagi. Diamkan selama 1 jam, lalu masukkan baking soda aduk sampai tercampur rata. Siap untuk dimasak.

Langkah 2

Masukkan tepung, garam, susu bubuk, dan air aduk lagi. Diamkan selama 1 jam, lalu masukkan baking soda aduk sampai tercampur rata. Siap untuk dimasak.

Panaskan teflon selama 10 menit dengan api sedang, lalu tuang adonan, kalau lubang sudah keluar taburi dengan gula pasir, masak sampai bagian atas sudah tidak basah lagi.

Langkah 3

Panaskan teflon selama 10 menit dengan api sedang, lalu tuang adonan, kalau lubang sudah keluar taburi dengan gula pasir, masak sampai bagian atas sudah tidak basah lagi.

Olesi bagian atasnya dengan margarin.

Langkah 4

Olesi bagian atasnya dengan margarin.

Beri topping sesuai selera, saya pakai meses dan keju

Langkah 5

Beri topping sesuai selera, saya pakai meses dan keju

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement